PEMBENTUKAN KARAKTER DISIPLIN SISWA KELAS VI MELALUI KULTUR SEKOLAH
DOI:
https://doi.org/10.24114/jpbp.v30i1.55059Keywords:
Kultur Sekolah, Karakter Disiplin, Pembentukan KarakterAbstract
Tingkat kedisiplinan di kalangan siswa secara signifikan mempengaruhi keberhasilan akademis, tetapi masih ada masalah dengan perilaku tidak tertib dan kurangnya pendidikan karakter disiplin yang menyebabkan krisis moral. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui berapa besar pengaruh kultur sekolah terhadap pembentukan karakter disiplin pada siswa kelas VI SD di Kecamatan Tlogowungu. Penelitian ini mengambil lokasi di SDN Tamansari 02, SDN Purwosari 02, SDN Regaloh 02, SDN Sambirejo 02, SDN Wonorejo 02, SDN Tlogowungu 01, dan SDIT Al-Ikhlas dengan sampel sebanyak 145. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif survey. Peneliti menggunakan uji regresi linear sederhana dengan koefisien regresi (b) sebesar 0,099, dan uji-t untuk melihat pengaruh antara kultur sekolah terhadap pembentukan karakter disiplin pada siswa kelas VI SD di Kecamatan Tlogowungu. Hasil uji-t diperoleh nilai signifikansi sebesar 0,001<0,05 yang mana kultur sekolah berpengaruh terhadap karakter disiplin. Berdasarkan penelitian mengenai peran kultur sekolah terhadap pembentukan karakter disiplin pada siswa kelas VI SD di Kecamatan Tlogowungu, dapat ditarik kesimpulan terdapat peran antara kultur sekolah terhadap pembentukan karakter disiplin pada siswa kelas VI SD di Kecamatan Tlogowungu.References
Afifullah Nizary, M., & Hamami, T. (2020). Budaya Sekolah. At-Tafkir, 13(2), 161“172. https://doi.org/10.32505/at.v13i2.1630
Ahmad Kholikul, A. (2015). Statistika Dengan Program Komputer. Deepublish.
Andres, Utaminingsih, S., & Ismaya, E. A. (2022). Pengembangan Buku Pedoman Pendidikan Karakter untuk Penanggulangan Kenakalan Siswa. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(18), 28“44.
Aqib, Z., & Amrullah, A. (2017). Pedoman Pendidikan Karakter Bangsa. Gava Media.
Aziz, M. I., & Ana, R. F. R. (2022). Peran Budaya Sekolah Dalam Membangun Karakter Religius Siswa Kelas 5 Sdit Surya Melati Bandung Tulungagung. TANGGAP : Jurnal Riset Dan Inovasi Pendidikan Dasar, 2(2), 138“144. https://doi.org/10.55933/tjripd.v2i2.408
Budiningsih, A., & Yuwono, E. (2018). Pengembangan Instrumen Asesmen Karakter Disiplin Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Dasar, 9(2), 201“210.
Huda, A. M., Setiawan, F., & Dalimunthe, R. (2021). Budaya Sekolah/ Madrasah. BINTANG : Jurnal Pendidikan Dan Sains, 3(3), 517“526. https://ejournal.stitpn.ac.id/index.php/bintang
Husin, D. (2022). Meningkatkan Budaya Belajar Siswa Pada Meningkatkan Budaya Belajar Siswa Pada Pembelajaran Matematika Di Kelas XI. IA SMA Negeri 4 Gorontalo Melalui Teknik Behavior Contract. Dikmas: Jurnal Pendidikan Masyarakat Dan Pengabdian, 02(June), 503“516. http://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php/dikmas/article/view/1294%0Ahttps://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php/dikmas/article/download/1294/938
Kasmantoro, H., Riswari, L. A., & Khamdun, K. (2022). Analisis Cara Menumbuhkan Nilai Pendidikan Karakter Religius Jujur dan Kreatif Siswa Kelas V Sekolah Dasar dalam Film Negeri 5 Menara. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 5(9), 3531“3536. https://doi.org/10.54371/jiip.v5i9.903
Kemendikbud. (2011). Panduan Pembinaan Pendidikan Karakter Melalui Pengembangan Budaya Sekolah di Sekolah Dasar. Dirjend Pendas.
Krisnadi, E. (2021). Penerapan Manajemen Tata Tertib Dalam Meningkatkan. 2(2), 99“108.
Lestari, T., Purbasari, I., & Riswari, L. A. (2022). Analisis Kemandirian Anak Di Desa Gulangpongge. ULIL ALBAB: Jurnal Ilmiah ¦, 1(5), 1327“1332. http://ulilalbabinstitute.com/index.php/JIM/article/download/297/236
Mirdanda, A. (2018). Motivasi Berprestasi dan Disiplin Peserta Didik Serta Hubungannya dengan Hasil Belajar. Yudha English Gallery.
Puteri, P. S., & Roesminingsih, E. (2019). Pengaruh Budaya Sekolah Terhadap Sikap Disiplin Siswa SMP Negeri Di Kecamatan Karang Pilang Surabaya. Inspirasi Manajemen Pendidikan, 7(1), 1“9.
Putri, K. H., Zakso, A., & Salim, I. (2015). Pengaruh Solidaritas Teman Sebaya Terhadap Pembentukan. Journal Psikologi, 2(1), 1“8.
Setiardi, D. (2017). Keluarga Sebagai Sumber Pendidikan Karakter Bagi Anak. Tarbawi : Jurnal Pendidikan Islam, 14(2). https://doi.org/10.34001/tarbawi.v14i2.619
Sinar, T. S., Lubis, S., & Ganie, R. (2020). Analysis of Malay Pantun Training By Using Pantun Card Game As a Media To Build Local Wisdom. JPBP: Jurnal Penelitian Bidang Pendidikan, 26 (2), 90“101. https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/penelitian/article/view/22195
Sudirman, F., Herman, & Suardi. (2022). Pengaruh Perhatian orang tua dan disiplin Belajar terhadap Minat dan Prestasi Belajar. Phinisi Integration Review, 5(1), 193“202. https://doi.org/tps://doi.org/10.26858/pir.v5i1.31744
Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sukadari. (2020). Peranan Budaya Sekolah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Exponential (Education For Exceptional Children) Jurnal Pendidikan Luar Biasa, 1(1).
Sukmadianata, N. S. (2015). Metode Penelitian Pendidikan, Remaja Rosdakarya.
Suryani, Y. A., Utaminingsih, S., & Madjdi, A. H. (2021). Analisis Kelayakan Buku Cerita Bergambar Berbasis Kearifan Lokal Demak Untuk Pemahaman Pola Hidup Sehat. Jurnal Prakarsa Paedagogia, 4(1). https://doi.org/10.24176/jpp.v4i1.5931
Wati, M. P., Surachmi, S., & Utaminingsih, S. (2021). IMPLEMENTASI GERAKAN LITERASI UNTUK PENANAMAN PENDIDIKAN KARAKTER SISWA SEKOLAH DASAR DI SD NEGERI JAKENAN. Jurnal PAJAR (Pendidikan Dan Pengajaran), 5(November), 1648“1656.
Wibowo, S. A., Murtono, -, Santoso, -, & Utaminingsih, S. (2021). Efektifitas Pengembangan Buku Ajar Berbasis Nilai-Nilai Karakter Multikultural Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 11(1), 54“62. https://doi.org/10.24246/j.js.2021.v11.i1.p54-62
Widat, F., & Dayyani, M. (2022). Penanaman Nilai Moral Dan Spiritual Anak Melalui Serial Animasi Islami. JCE (Journal of Childhood Education), 6(1), 14. https://doi.org/10.30736/jce.v6i1.729
Zahra, O. A., Ariyani, F., & Riswari, L. A. (2024). Analisis Dampak Perilaku Bullying Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas V SD Kayuapu. 2(2).
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JURNAL PENELITIAN BIDANG PENDIDIKAN

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
a. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (https://creativecommons.org/licenses/by/4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
b. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
c. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).