ANALISIS KUANTITAS MENULIS PUISI PADA KELAS VIII SMP SWASTA PUTRI SION MEDAN TAHUN AJARAN 2018/2019.

Authors

  • Silvia Florensia Manullang FAKULTAS BAHASA DAN SENI, UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
  • Laras Indah Sari Manihuruk FAKULTAS BAHASA DAN SENI, UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
  • Sintia Tamalia Ginting FAKULTAS BAHASA DAN SENI, UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
  • Herbin Marini Sitorus FAKULTAS BAHASA DAN SENI, UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
  • Syahrizal Akbar FAKULTAS BAHASA DAN SENI, UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

DOI:

https://doi.org/10.24114/kjb.v8i3.14682

Abstract

Tujuan dari penelitian  ini adalah untuk  mengetahui minat dan  kuantitas  menulis puisi siswa kelas VIII SMP SWASTA PUTERI SION MEDAN. Ada pun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi  yang bersifat deskriptif dan cenderung menggunakan analisis. Ada pun teknik pengumpulan data yang  dapat dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan dari dua  hasil temuan yang diperoleh antara lain yang pertama adalah masih rendahnya  minat menulis puisi siswa dikarenakan faktor internal dan eksternalnya kurang memberikan partisipasi kepada siswanya, temuan yang kedua adalah masih rendahnya kuantitas dari hasil karya sastra siswa terutama dalam hal menulis puisi.Kata kunci : menulis puisi, kuantitas, minat, deskriftif kualitatif.

Downloads

Published

2019-10-14

Issue

Section

Articles