PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN FISIKA UMUM BERBASIS PENDIDIKAN KARAKTER DI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA FMIPA UNIMED
DOI:
https://doi.org/10.22611/jpf.v3i1.3271Keywords:
model pembelajaran, pendidikan karakter, hasil belajarAbstract
Tujuan utama penelitian ini adalah untuk meningkatkan karakter dan hasil belajar mahasiswa yang meliputi: pembelajaran berdasarkan masalah, pembelajaran kooperatif dengan berbagai tipe, dan inquiry training, melalui penyusunan perangkat pembelajaran untuk beberapa komptensi dasar mata kuliah Fisika Umum dengan model-model pembelajaran berbasis karakter. Jenis penelitian adalah penelitian pengembangan. Perangkat pembelajaran yang disusun meliputi (1) silabus, (2) rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP), (3) bahan ajar, (4) lembar kerja mahasiswa (LKM), dan (5) pedoman/alat evaluasi. Target khusus yang ingin dicapai adalah (1) peningkatan hasil belajar mahasiswa, dan (2) mengembangkan karakter mahasiswa antara lain sikap jujur, tanggung jawab, disiplin, berlaku hormat, kerjasama, kemampuan berkomunikasi dan kreativitas.Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2014 Jurnal Pendidikan Fisika
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Pendidikan Fisika allow the author(s) to hold the copyright without restrictions and allow the author(s) to retain publishing rights without restrictions. Jurnal Pendidikan Fisika CC-BY or an equivalent license as the optimal license for the publication, distribution, use, and reuse of scholarly work.
In developing strategy and setting priorities, Jurnal Pendidikan Fisika recognize that free access is better than priced access, libre access is better than free access, and libre under CC-BY or the equivalent is better than libre under more restrictive open licenses. We should achieve what we can when we can. We should not delay achieving free in order to achieve libre, and we should not stop with free when we can achieve libre.
Jurnal Pendidikan Fisika is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.