EFEKTIVITAS PENGGUNAAN BUKU ELEKTRONIK (E-BOOK) DALAM MENINGKATKAN LITERASI MEMBACA ANAK-ANAK USIA SEKOLAH DASAR

Authors

  • Angga Aji Prasetyo Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo
  • Rizka Rijaya Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo
  • Widhy Nandha Saputra Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo
  • Arya Fadhilah Akbar Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo
  • Sri Mulyati Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo

DOI:

https://doi.org/10.24114/jgk.v9i1.64243

Keywords:

E-Book, Literasi Membaca, Minat Baca, SD

Abstract

Penelitian ini berjudul Efektivitas Penggunaan Buku Elektronik (E-book) dalam Meningkatkan Literasi Membaca Anak-Anak Usia Sekolah Dasar. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan wawasan baru bagi pendidik, pengembang e-book, dan pembuat kebijakan dalam merancang strategi pembelajaran yang lebih efektif dan inovatif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah melalui metode penelitian pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa e-book secara signifikan meningkatkan minat baca siswa melalui fitur interaktif seperti animasi dan suara, yang membuat materi bacaan lebih menarik. Selain itu, e-book juga terbukti berkontribusi pada peningkatan keterampilan membaca, termasuk pemahaman teks dan kemampuan analitis. Namun, kendala utama yang ditemukan adalah keterbatasan akses terhadap perangkat elektronik dan keterampilan teknologi yang masih rendah di kalangan siswa. Penelitian ini menyarankan perlunya penyediaan perangkat dan pelatihan teknologi yang memadai untuk mengoptimalkan penggunaan e-book.

Author Biographies

Angga Aji Prasetyo, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Rizka Rijaya, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Widhy Nandha Saputra, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Arya Fadhilah Akbar, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Sri Mulyati, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

References

Andriyani, F. M., Sembiring, M. G., & Prastati, T. (2024). Efektivitas E-Book dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Ditinjau dari Literasi Digital Sebagai Upaya Pemulihan Learning Loss (Studi Eksperimen pada Siswa Kelas 5 Sekolah Dasar). Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 7(1), 297–311.

Ansya, Y. A. (2023). Upaya Meningkatkan Minat dan Prestasi Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar pada Pembelajaran IPA Menggunakan Strategi PjBL (Project-Based Learning). Jurnal Ilmu Manajemen Dan Pendidikan (JIMPIAN), 3(1), 43–52. https://doi.org/10.30872/jimpian.v3i1.2225

Ansya, Y. A., Alfianita, A., & Syahkira, H. P. (2024). OPTIMIZING MATHEMATICS LEARNING IN FIFTH GRADES: THE CRITICAL ROLE OF EVALUATION IN IMPROVING STUDENT ACHIEVEMENT AND CHARACTER. PROGRES PENDIDIKAN, 5(3), 302–311. https://prospek.unram.ac.id/index.php/PROSPEK/article/view/1120

Ansya, Y. A., Alfianita, A., Syahkira, H. P., & Syahrial, S. (2024). Peran Evaluasi Pembelajaran pada Mata Pelajaran Matematika Kelas V Sekolah Dasar. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 6(2), 173–184. https://doi.org/10.31851/indiktika.v6i2.15030

Ansya, Y. A., Ardhita, A. A., Rahma, F. M., Sari, K., & Khairunnisa, K. (2024). ANALISIS FAKTOR PENYEBAB RENDAHNYA KEMAMPUAN LITERASI BACA TULIS SISWA SEKOLAH DASAR. JGK (Jurnal Guru Kita), 8(3), 598–606. https://doi.org/10.24114/jgk.v8i3.60183

Ansya, Y. A., & Salsabilla, T. (2024). Model Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Cahya Ghani Recovery.

Hidayah, H. H., & Aurelia, L. P. (2024). PENGARUH BUKU ELEKTRONIK TERHADAP PERILAKU MEMBACA DAN PEMAHAMAN BACAAN PADA SISWA SMA. TARBIYATUL ILMU: Jurnal Kajian Pendidikan, 2(6), 284–296.

Irawan, F. S., Retnasih, N. R., & Ray, A. (2024). Peningkatan Literasi Digital Dan Pembelajaran Melalui Aksesibilitas E-Book Dengan Sistem Barcode Di SDN 1 Maguan. Khidmah Nusantara: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 13–29.

Isnaini, R., Kurniawan, A., Marjito, M., & Pratiwi, V. U. (2024). Perpustakaan Digital Meningkatkan Literasi Dongeng pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan, 33(2), 525–536.

Kholifah, I. N. (2024). Pengembangan E-book Berpendekatan Kontekstual Pada Mata Pelajaran IPAS Kelas V SD Negeri 4 Kubutambahan Kabupaten Buleleng Tahun Ajaran 2023/2034. Universitas Pendidikan Ganesha.

Nengseh, I. F., & Damayanti, M. I. (2022). Pengembangan Media Ebook Interaktif Untuk Keterampilan Membaca Dongeng Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 10(7), 1598–1607.

Novitasari, L. (2020). E-BOOK SEBAGAI LITERASI DIGITAL (Studi Media Aplikasi iMartapura Terhadap Minat Baca Masyarakat Kabupaten Banjar). Universitas Islam Kalimantan MAB.

Putrislia, N. A., & Airlanda, G. S. (2021). Pengembangan e-book cerita bergambar proses terjadinya hujan untuk meningkatkan minat membaca siswa di sekolah dasar. Jurnal Basicedu, 5(4), 2036–2044.

Rahmawati, L. (2023). Statistics for Chemical and Process Engineers: A Modern Approach: by Yuri AW Shardt, Cham, Switzerland: Springer Cham, 2022, xxx+ 432 pp.,€ 85.59 (eBook), ISBN 978-3-030-83190-5. Taylor & Francis.

Salahuddin, A., Friska, S. Y., & Dilla, A. A. O. (2023). Pengembangan E-Book Cerita Bergambar Pembelajaran Bahasa Indonesia Pada Elemen Membaca Berbantukan Flipbook Maker. Attadrib: Jurnal Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 6(1), 149–158.

Santoso, T. N. B., Siswandari, S., & Sawiji, H. (2018). The effectiveness of eBook versus printed books in the rural schools in Indonesia at the modern learning era. International Journal of Educational Research Review, 3(4), 77–84.

Sari, Y., Ansya, Y. A., Alfianita, A., & Putri, P. A. (2023). STUDI LITERATUR : UPAYA DAN STRATEGI MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR DALAM PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA. Jurnal Guru Kita PGSD, 8(1), 9–26. https://doi.org/10.24114/jgk.v8i1.53931

Solikhah, A. M., Nursanti, A. D., & Qodim, E. N. F. (2022). Modifikasi E-Book Sebagai Sarana Peningkatan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar Melalui Metode Belajar Sambil Bermain. Social, Humanities, and Educational Studies (SHES): Conference Series, 6(1), 731–736.

Sugiyono, D. (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Tjandra, C. (2024). Penggunaan multimedia dalam pelajaran language arts untuk meningkatkan keterampilan membaca dan keterampilan pemecahan masalah anak usia 7-8 tahun di Sekolah XYZ Jakarta. Universitas Pelita Harapan.

Wahiddah, S. A. N., Lathipah, L., Indaryanti, D., Fadilah, Z. P., & Aeni, A. N. (2022). Cerita Ihsan: E-book Interaktif sebagai Upaya Pengembangan Materi Ulul Azmi di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 6(3), 4182–4191.

Wulandari, R., & Rasyad, S. (2023). E-book-based Teaching Materials for Novel Texts Oriented to Local Culture for High Schools. WIDYANTARA, 1(1), 15–26.

Yudiana, K., Pebriani, P. W., Riani, P. E. V., Lestari, K. A. M., Utami, K. N. Y., & Asrini, P. I. (2024). Gemar Membaca dengan E-Book dan Quizizz untuk meningkatkan Literasi. Nilacakra.

Downloads

Published

2024-12-11

How to Cite

Prasetyo, A. A., Rijaya, R., Saputra, W. N., Akbar, A. F., & Mulyati, S. (2024). EFEKTIVITAS PENGGUNAAN BUKU ELEKTRONIK (E-BOOK) DALAM MENINGKATKAN LITERASI MEMBACA ANAK-ANAK USIA SEKOLAH DASAR. JGK (Jurnal Guru Kita), 9(1), 87–100. https://doi.org/10.24114/jgk.v9i1.64243

Issue

Section

Articles